Sabtu, 31 Maret 2018

durian merah banyuwangi

Durian merah

Image result for jual bibit durian merah


Bibit Durian Merah Banyuwangi – Bibit Tanaman Buah Buah Durian Unggul Asli dari Banyuwangi, Indonesia Dengan Buah Berwarna Merah, Rasa Yang Lebih Manis, Aroma Lebih Tajam dan Kaya akan Kalsium Yang Baik Untuk Kesehatan Tulang Anda

Sudah pernahkah anda menikmati buah durian dengan daging berwarna merah ?. atau mungkin anda malah bertanya-tanya memangnya ada buah durian yang mempunyai daging berwarna merah?. Tentu saja ada. Yups, perkenalkan salah durian unggul yang wajib anda miliki. inilah DURIAN MERAH BANYUWANGI. Buah Durian Merah Banyuwangi merupakan salah satu varietas buah lokal unggulan yang tergolong unik, buah durian ini juga masih jarang kita jumpai bahkan di supermarket sekalipun. Sesuai dengan gelar yang disandangnya, Buah Durian Merah Banyuwangi ini mempunyai keunikan dengan daging buahnya yang berwarna merah solid, berbeda dengan jenis durian lainnya yang umumnya berwarna kuning atau putih tulang. Disamping itu, buah durian Merah Banyuwang juga mempunyai daging yang yang tebal, padat bertektur kering dengan biji berukuran kecil. Untuk soal rasa? Buah durian Merah Banyuwangi menawarkan sensasi rasa yang lebih manis dengan aroma yang lebih menyengat. Perpaduan unik antara daging buah yang berwarna merah dengan rasa yang lebih manis, membuat durian merah banyuwangi ini mempunyai tempat tersendri bagi kalangan pecinta buah durian.
Ternyata buah durian merah Banyuwangi ini juga terkenal dengan kadar alkohol yang relatif lebih rendah sehingga aman dikonsumsi dalam jumlah banyak dan tidak membuat perut kembung. Selain mempunyai rasa yang unik, di dalam buah durian merah banyuwangi mengandung kalsium yang cukup tinggi, yang sangat baik bagi kesehatan tulang, buah durian ini juga memiliki kandungan vitamin C tinggi yang sangat berguna untuk antioksidan dan menjaga daya tahan tubuh. Mengkonsumsi buah durian merah banyuwangi terbukti dapat membantu mengobati sembelit dan Menambah nafsu makan pada anak-anak dengan kandungan vitamin B1 nya.
anaman buah pemilik nama latin Durio graveolens ini merupakan salah satu varietas durian lokal unggulan yang berasal dari daerah Banyuwangi, Indonesia. dapat tumbuh optimal di daerah rendah dengan ketinggian 100-1200 m dpl beriklim panas 30-35 derajat celcius. Tanaman durian merah sangat cocok dengan tanah berjenis latosol, andosol dan podsolik merah kuning dengan tingkat keasaman 6-7. dengan curah hujan kisaran 1500-2500 mm per tahun. Pohon durian merah termasuk jenis tanaman musiman yang hanya mampu berbuah hanya satu kali dalam setahun. Secara fisik, pohon durian banyuwangi mempunyai bentuk yang sama dengan jenis durian lainnya, hanya saja, daun durian merah banyuwangi mempunyai bentuk yang lebih bulat jika dibandingkan dengan jenis lainnya. saat masih daun pohon durian merah berwarna hijau terang dengan tekstur lemas dan tipis. percabangan juga mempunyai tekstur yang lemas saat masih muda. Buah duriang merah mempunyai ukuran yang sedang, Kulit buah berwarna hijau saat masih mudah dan akan berubah hijau kekuning-kuningan saat sudah matang, Kulit buah durian merah mempunyai duri yang cenderung lebih panjang dengan yang lain. Buah durian merah banyuwangi mempunyai daging berwarna merah, daging buahnya tebal, bertekstur kering dan mempunyai biji yang relatif kecil.
Image result for jual bibit durian merah

Untuk Informasi harga & pemesanan,
Silahkan hubungi kami :


Lautan Bibit
TELP / SMS : 085729530093

WhatsApp    : 085729530093


Dalam hal budidaya Durian Merah Banyuwangi, Perawatan bibit tanaman buah Durian Merah Banyuwangi tergolong susah-susah gampang. Untuk perawatannya sebaiknya lakukan penyiraman secara teratur sebanyak 2 kali dalam sehari pada padi dan sore hari. Lakukan penyiangan secara rutin untuk menghindari tanaman pengganggu tanaman / gulma. Jangan lupa untuk rutin memberikan pupuk kandang setiap 1 – 2 bulan sekali agar unsur hara dalam tanah tetap terjaga. Pemupukan juga salah satu aspek yang gak kalah penting dalam perawatan tanaman buah durian musang king, Pemupukan sebaiknya dilakukan secara berkala kurang lebih sebulan sekali untuk memenuhi kebutuhan tanaman akan asupan nutrisi makro dan mikro sehingga bisa tumbuh dengan cepat dan baik. Penggunaan pupuk alami sangat baik untuk menjaga kualitas rasa dari durian montong ini. Pohon durian juga sangat menyukai sinar matahari penuh untuk menunjang kehidupannya. Agar bibit tanaman durian musang king cepat bebuah, dapat menggunakan Zat perangsang Tumbuh atau Pupuk ZPT untuk merangsang munculnya bunga atau buah. Pemberian ZPT dapat diberikan pada saat tanaman durian musang king sudah dewasa dan siap untuk berbuah, kira-kira berumur 3 tahun sejak penanaman. Anda dapat memberinya hormon perangsang buah 1 bulan sekali untuk mempercepat tanaman berbuah. Dengan perawatan yang baik, bibit tanaman buah Durian Merah Banyuwangi dapat mulai berbuah pada umur 5-7 tahun sejak penanaman (hasil okulasi / cangkok).
Informasi Bibit Tanaman Buah Durian Merah :
  • Nama : Durian Merah
  • Nama Ilmiah : Durio graveolens
  • Daerah Asal : Banyuwangi, Indonesia
  • Asal Bibit : Hasil okulasi
  • Tinggi Tanaman Saat Ini : 50cm – 70cm
  • Rekomendasi Tempat Tumbuh : dataran rendah dengan ketinggian 200 – 12000 m dpl.
  • Iklim Tumbuh Optimal : Iklim tropis / suhu panas 30-35derajat celcius.
  • Kebutuhan Sinar Matahari : penyinaran sepanjang hari
  • Tipe Pertumbuhan Tanaman : tumbuh tegak
  • Masa Produktif : berbuah dalam 5 – 7 tahun
  • Buah bisa dimakan : dapat dimakan langsung
  • Informasi Tambahan : bibit sudah ditempel sehingga tinggal menunggu bibit berbunga dan berbuah.
Jika ditanam didalam pot (Tabulampot) :
  • Ukuran Pot Minimal : diameter lebih dari 60cm
  • Media Tanam : tanah dan humus
  • Standar Penyiraman : di sehari satu kali dalam seharoi denga 1 liter air
  • Tinggi Tanaman Akan Datang : tinggi lebih dari 5 meter, tetapi bisa di pendek kan dengan pemangkasan
  • Standar Pemupukan : sebulan sekali dengan pupuk NPK Daun
  • Informasi Tambahan : daging buah berwarna merah, tebal dan manis
Bibit Durian Merah Banyuwangi
Bibit Durian Merah Banyuwangi
Durian merah Banyuwangi ini hanya mampu berbuah satu kali dalam setahun, dan tidak bisa diperkirakan kapan waktu berbuahnya. Semakin tua umurnya, pohon buah durian merah akan mampu menghasilkan buah yang semakin banyak. Buah durian merah memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi, harganya dipasaran juga cukup tinggi, sehingga dapat menjadi peluang bagi anda yang ingin mengembangkan dan membudidayakan tanaman durian merah. Tunggu Apalagi,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar